Persaingan game – game FPS atau game First Point Shooter semakin memanas tahun ini. Seperti yang diketahui dua game FPS, Call of Duty dan Batllefield menjadi dua game yang tengah naik daun di kalangan gamers. Oleh sebab itu dua developer atau pengembang game terus mendorong game andalan mereka ke tingkat paling maksimal untuk merebut hati para gamers. Hal tersebut terlihat dari DICE yang merupakan pengembang game Battlefield yang menyiapkan berbagai amunisi baru di seri terbaru game Battlefield 4. Seri terbaru Battlefield ini adalah jawaban pengembang DICE dan Electronics Arts terhadap game Call of Duty yang juga bergenre sama dan mulai mendunia.
Bagaimana keseruan yang coba ditawarkan game ini? Apakah mampu membayar rasa penasaran para gamer yang telah menanti cukup lama?
kehadiran game battlefield 4 ini merupakan sebuah harapan untuk para gamers FPS.Banyak fitur baru di game shoter ini antara lain multiplayer mode,campangin dan story mode,dan memiliki 10 map baru dan senjata baru dan kendaraan.Tetapi masih bayak BUG dan KELEMAHAN dari game ini.Karakter yang di tampilkan terasa kurang berkembang dan percakapan masih terlihat kaku untungnya hal itu tak berpengaruh untuk para gamer.
contoh bug dalam game (aneh tapi lucu :V)
masih menjadi misteri kenapa tank itu bisa terbalik :V
Grafick&sound
Game Battlefield 4 menggunakan latar belakang di tiga Negara besar dunia – Amerika, Cina dan Rusia. Pengembang menghadirkan visual yang sangat mengagumkan. Walaupun menggunakan grafis yang tinggi, game ini berjalan cukup halus dan tak terkesan kaku. Pengembang DICE juga menghadirkan map atau peta dengan effisien. Lingkungan di setiap Negara dibuat dengan detail berbagai ornament lengkap dan terasa hidup. Selain grafis yang menawan, game multiplatform ini juga menghadirkan sound yang berkualitas. Suara tembakan dan ledakan cukup menggelegar. Bahkan Anda bisa mendengar percakapan para karakter dengan cukup jelas. Uniknya, musik di latar belakang distel rendah yang membuat suasana pertempuran lebih hidup.
sepertigambar di bawah ini (keren njir)
attlefield 4 system requirements (yakin PC lo kuat)
The minimum PC system requirements for Battlefield 4 are expected to be:
- Dual core CPU (Intel Core i5 or AMD “Bulldozer”).
- At least 4 GB main system memory
- Graphics card with at least 512 MB of VRAM and support for DirectX 10
- 30+ GB of harddrive space
- Windows Vista
Recommended system requirements
The recommended PC system requirements for optimal visual quality and frame rates:
- Quad core CPU (Intel Core i5 or i7) at 3 Ghz
- 4 GB memory (8 GB for 64-bit operating systems)
- A modern DX11 graphics card with 2+ GB of video memory, GeForce 600 series or Radeon 7000 series
- Windows 7 64-bit operating system (Windows 8 is supported as well)
- 30+ GB of free harddrive space
0 komentar:
Post a Comment